Sebelum Anda menyewa bus, pastikan dulu tujuannya, jumlah pesertanya, tanggal keberangkatan, lokasi penjemputan.

Informasi daftar harga sewa bus pariwisata 2025 ini berlaku untuk pemberangkatan dari Bali atau sekitarnya (searah).

Faktor yang dapat mempengaruhi perubahan harga diantaranya :

  • Tanggal keberangkatan.
  • Jarak tempuh / tujuan.
  • Jenis bus pariwisata.
  • Fasilitas bus pariwisata.

Harga PO satu dan PO lainnya bisa saja berbeda, karena beda sistem dan beda manajement.

Harga berikut adalah harga baku dan dapat berubah sewaktu-waktu, untuk lebih pastinya silahkan menanyakan kepada tim kami melalui Telepon atau WhatsApp..

Berikut daftar harga sewa bus pariwisata 2025 berdasarkan jenis unit dan sesuai dengan kebutuhan.

Transfer Dalam Kota Bali / Drop Bandara (Oneway 6 jam)

Jenis KendaraanKapasitasHarga
Big Bus50 & 59 seat Rp 2,700,000
Medium Bus Long35 seat Rp 2,200,000
Medium Bus31 seat Rp 1,700,000
Elf Long16 seat Rp 1,400,000
Hiace11 & 14 seat Rp 1,300,000
Innova7 seat Rp 1,000,000
Avanza5 seat Rp 700,000

Note:

  • Harga overtime perjam 350.000.
  • Harga sudah termasuk sewa bus, BBM, driver, helper, asuransi jiwa.
  • Harga belum termasuk Toll, parkir, tips, penyeberangan (Kapal Ferry), retribusi daerah, tiket masuk wisata.
  • Penggunaan bus menginap mulai dari jam 05.00 wib sampai dengan 24.00 wib dihari terakhir (Beberapa PO dapat disesuaikan).

Tour Luar Kota Bali (per Hari)

TujuanBig Bus 50 & 59 seatMedium Bus Long 35 seatMedium Bus 31 seatElf Long 16 seatHiace 11 & 14 seatInnova 7 seatAvanza 5 seat
SurabayaRp 13,500,000Rp 12,000,000Rp 10,500,000Rp 7,000,000Rp 7,500,000Rp 6,000,000Rp 5,000,000
MalangRp 13,500,000Rp 12,000,000Rp 10,500,000Rp 7,000,000Rp 7,500,000Rp 6,000,000Rp 5,000,000
Jogja / SoloRp 22,500,000Rp 20,000,000Rp 17,000,000Rp 12,000,000Rp 12,500,000Rp 10,000,000Rp 9,000,000
SemarangRp 25,000,000Rp 22,000,000Rp 16,500,000Rp 13,000,000Rp 14,000,000Rp 11,000,000Rp 10,000,000
CirebonRp 27,000,000Rp 24,000,000Rp 18,000,000Rp 14,000,000Rp 15,000,000Rp 12,000,000Rp 11,000,000
BandungRp 32,000,000Rp 28,000,000Rp 21,000,000Rp 16,500,000Rp 17,500,000Rp 14,000,000Rp 13,000,000
Jakarta / Bogor / TangerangRp 35,000,000Rp 30,000,000Rp 23,000,000Rp 18,500,000Rp 19,500,000Rp 15,000,000Rp 14,000,000

Note:

  • Harga overtime perjam 350.000.
  • Harga sudah termasuk sewa bus, BBM, driver, helper, asuransi jiwa.
  • Harga belum termasuk Toll, parkir, tips, penyeberangan (Kapal Ferry), retribusi daerah, tiket masuk wisata.
  • Penggunaan bus menginap mulai dari jam 05.00 wib sampai dengan 24.00 wib dihari terakhir (Beberapa PO dapat disesuaikan).

Tips Sewa Bus Pariwisata di Bali

  1. Booking Lebih Awal:
    Pastikan memesan lebih awal, terutama saat musim liburan.
  2. Bandingkan Harga:
    Cek dan bandingkan beberapa penyedia layanan untuk mendapatkan penawaran terbaik.
  3. Cek Fasilitas:
    Pastikan fasilitas bus sesuai kebutuhan, terutama untuk perjalanan panjang.

Jika Anda membutuhkan rekomendasi penyedia layanan tertentu atau bantuan lebih lanjut, beri tahu kami! 😊